Kamis, 18 Oktober 2012

Opini, Fakta, dan Pertannyaan mengenai Naruto Chapter 605

Berikut Fakta, Opini, maupun Pertanyaan dalam chapter 605

==========================================================================

1. rin terbunuh
2. anbu kirigakure ingin
mendapatkan rin
3. Mangekyou kakashi dan obito
bangkit
4. Obito mampu menggunakan
elemen kayu dgn memakai tubuh
tobi

>Untuk hal nmr 1, masih belum
benar2 pasti mengenai penyebab
terbunuhnya rin, melihat adegan
kakashi sepertinya ada unsur
ketidak sengajaan atau
kemungkinan ia dijebak dan
karena hal itu emosi kakashi
meningkat dan ia di liputi kebencian sehingga mangekyou
sharingan.nya bangkit

>Untuk nmr 2.
Anbu kirigakure sangat menginginkan tubuh rin,
kemungkinan, rin menyimpan
informasi yg sangat penting dalam memorinya sampai2 meski mengetahui kenyataan rin sudah
tewas pun, anbu tsb masih ingin
membawa tubuh rin.

>Mengenai nmr 3.
Mangekyou sharingan kakashi dan obito bangkit bersamaan,
meski mata tsb dalam keadaan terpisah tetapi kedua belah mata tersebut masih memiliki
keterkaitan, ketika bangkitnya
mangekyou sharingan tsb, bisa kita lihat, kakashi langsung
terkapar, itu menunjukkan
bahwa ia belum bisa langsung
mengendalikan.n ya, karena chakra yg harus di keluarkan
cukup besar, apalagi ia bukan seorang uchiha. Sementara obito sendiri merupakan klan uchiha, meski ia telah membangkitkan.nya namun ia bisa
menonaktifkan.nya seperti kebanyakan uchiha lain,
sementara kakashi tdk mampu
menönaktifkan.nya, makanya ia
menutup matanya dgn ikat kepala.

> Mengenai nmr 4, obito mampu
menggunakan elemen kayu, selain sebelah tbuhnya memakai
tbuh buatan hasil manipulasi dna
hashirama, ia juga memakai tbh
tobi yg notaben.nya ialah tbuh
buatan juga yg d ciptakan dr dna
hashirama, dgn kekuatan.nya yg
besar dr sebuah kebencian dan
amarah, obito mampu
menggunakan mokuton.

Obito dan tobi bisa saling komunikasi langsung sm seperti
kuro zetsu dan shiro zetsu.
Kemungkinan obito dan tobi msh
saling berkomunikasi hingga
sekarang, tetapi tbuh tobi sudah
menyelimuti tbuh obito scra keseluruhan.

Sumber:
忍New One Piece and Naruto Shippuden [NOPANS]

=========================================================================

» Dengan mata kepalanya sendiri,
Obito melihat jelas bahwa Kakashi telah membunuh Rin.

» Kakashi berlutut didepan tubuh
Rin dan kemudian menangis, karena penyesalan.

» Mata Sharingan Kakashi berubah ke dalam mode
Mangekyou Sharingan, begitu juga sama halnya dengan Obito,
yang mata kanannya berubah kedalam mode MS.

» Seluruh tubuh Obito telah terbungkus oleh Zetsu Spiral (Tobi) dan bahkan mengeluarkan
ranting-ranting .

» Menurut Zetsu Spiral (Tobi) Obito mampu menggunakan
Mokuton : Sashiki no Jutsu dengan baik. Dan dia mengerti
kalau Madara memilihnya (Obito).

» Obito membantai hampir seluruh ANBU Kirigakure, mungkin dikarenakan amarahnya yang menjadi jadi.

Sumber:
忍Naruto Lover's Shippuden Indonesia [N.L.S.I]

===========================================================================

¤ Kakashi yang membunuh Rin
sepertinya adalah Kakashi asli.

¤ Setelah membunuh Rin, Mata Sharingan Kakashi dan Obito
yang pada dasarnya sama berevolusi ke bentuk Mangekyou.

¤ Setelah Mangekyou bangkit, Kakashi langsung pingsan
sedangkan Obito mengamuk dan
membantai para ANBU Kirigakure yg mengepung Kakashi dan Rin.

¤ Musuh tampaknya sangat ingin
mendapatkan Rin walaupun Rin sudah tewas.

¤ Obito langsung bisa Jutsu tembus diri / Jikukan Ido setelah
MS aktif, selain itu Obito mampu
mengeluarkan Sashiki no Jutsu, sebuah jutsu berbasis Mokuton
yg mengeluarkan ranting2 untuk
menusuk lawan.

¤ Menurut Zetsu yang
membungkus tubuh Obito, ia mengerti kenapa Madara memilih Obito untuk dijadikan penerus
rencananya.

Pertanyaan yang muncul :

→ kenapa Kakashi sampai membunuh Rin, pasti ada alasan
kuat tentang ini ??

→ Kenapa ANBU Kirigakure sangat menginginkan tubuh Rin??

Sumber:
Dunia Naruto Indonesia

Tidak ada komentar: